Search
Close this search box.

5 Buku Bagus dengan Pelajaran Hidup Terbaik yang Gak Boleh Kamu Lewatin!

Nasihat bijaksana terbaik sering kali datang dari suatu bacaan. Banyak hal yang dapat dipelajari oleh seseorang dalam sebuah tulisan. Sebuah kisah seseorang dalam buku misalnya, kisahnya dapat memberikan pelajaran untuk para pembacanya, entah itu pelajaran mengenai dirinya sendiri maupun mengenai kehidupan. Berikut ini lima buku bagus yang dapat memberikan pelajaran hidup terbaik yang gak boleh […]

Belanja Buku Cara Baru, di Rumah Saja?

Apa yang paling kalian rindukan nih selama pandemi COVID-19 ini? Berkumpul dengan kawan-kawan? Menonton film di bioskop? Atau mungkin, membeli buku langsung di toko buku? Ya, memang dengan adanya pandemi COVID-19 ini, kita dianjurkan untuk tetap berada di dalam rumah dan sebisa mungkin mengurangi aktivitas di luar rumah. Maka dari itu, tren belanja buku pun […]

Bagaimana Pandemi COVID-19 Mengubah Dunia Penerbitan, Sekarang dan Mungkin Selamanya

Pandemi Covid-19 membawa dampak besar terhadap perekonomian dunia hingga IMF memprediksi adanya resesi global. Semua bidang usaha terdampak, tak terkecuali dengan dunia penerbitan. Tidak termasuk ke dalam sektor usaha yang esensial, penerbit dan toko buku harus menghentikan aktivitasnya sementara selama masa pandemi Covid-19. Banyak penerbit yang harus gulung tikar, namun banyak juga yang justru meraup […]

Buku Vs Gadget

Para ilmuwan di Cincinnati Children’s Research Foundation[1] telah melakukan penelitian terhadap aktivitas otak seorang anak yang sering menghabiskan waktunya dengan menatap layar (TV, ponsel pintar, tablet, laptop, PC) dengan yang membaca buku.