Papillon: Buku Vs Film

Papillon-Buku-VS-Film

Papillon, buku yang diangkat dari kisah nyata sang penulis, Henri Charriére, menjadi fenomena pada masanya dan telah terjual lebih dari 30 juta kopi hingga kini dan diterjemahkan ke lebih dari 30 bahasa. Buku yang pertama kali terbit di Prancis pada tahun 1969 ini mengisahkan perjuangan Henri, yang akrab dipanggil Papillon, untuk kabur dari siksaan selama […]