Lomba Menggambar Online TAYO

Lomba Menggambbar Online Tayo

Hai, ayah bunda dan adik-adik para penumpang bus Tayo Pasti sudah sering nonton kan seri animasi Tayo di televisi? Nah, sekarang asah imajinasi untuk ikutan LOMBA MENGGAMBAR ONLINE TAYO! Ini dia cara ikutan lombanya: Lomba terbuka untuk adik-adik usia 6-9 tahun. Lomba diselenggarakan online, di akun Instagram @nourakids. Untuk itu, peserta disyaratkan follow akun @nourakids […]

Uniknya Bus Kota di Seluruh Negara

Uniknya Bus Kota di Seluruh Negara

Ketika kita menjejakan kaki di kota yang baru pertama kali kita datangi. Ada beberapa daftar tujuan dalam bucket list yang perlu direalisasikan. Biasanya atau yang paling banyak dilakukan orang-orang, ialah pergi ke tempat kuliner yang paling unik di kota tersebut, berburu cinderamata, dan mencari spot foto yang mana representatif, jadi nggak perlu repot lagi menjelaskan […]