Search
Close this search box.

Muslimah Kecintaan Allah 155 Kisah dan Hadis Wanita Teladan

“Jadi Muslimah kecintaan Allah dan Rasul-Nya itu gampang-gampang sulit. Gampangnya karena banyaaak sekali contoh amalan yang bisa dikerjakan seorang Muslimah dalam kesehariannya. Sulitnya, … karena kadang perempuan banyakan baper-nya. Maka, memperdalam ilmu tentang kemuslimahan menjadi perlu.”

–Ifa Afianty, Penulis, blogger, buzzer/influencer, ibu Homeschooling.

 

Interaksi pertama yang terjadi di antara manusia adalah dengan ibunya, bahkan sejak dalam kandungan. Ibu adalah sekolah pertama bagi anak-anaknya, begitu Rasulullah Saw. pernah bersabda.

Tak heran jika seorang ibu mempunyai kedudukan yang lebih tinggi dibanding seorang ayah. Hal itu tampak dari hadis Nabi Saw. yang menyatakan bahwa seorang anak harus mengutamakan ibunya –yang diulang oleh Nabi sebanyak tiga kali, baru setelah itu kepada ayahnya dan lalu kepada kerabatnya.

Buku ini berisi 155 hadis dan kisah tentang perempuan. Di dalamnya tersaji berbagai aspek kehidupan perempuan sebagai tuntunan untuk menjadi muslimah kecintaan Allah.

Categories ,

Deskripsi

“Jadi Muslimah kecintaan Allah dan Rasul-Nya itu gampang-gampang sulit. Gampangnya karena banyaaak sekali contoh amalan yang bisa dikerjakan seorang Muslimah dalam kesehariannya. Sulitnya, … karena kadang perempuan banyakan baper-nya. Maka, memperdalam ilmu tentang kemuslimahan menjadi perlu.”

–Ifa Afianty, Penulis, blogger, buzzer/influencer, ibu Homeschooling.

 

Interaksi pertama yang terjadi di antara manusia adalah dengan ibunya, bahkan sejak dalam kandungan. Ibu adalah sekolah pertama bagi anak-anaknya, begitu Rasulullah Saw. pernah bersabda.

Tak heran jika seorang ibu mempunyai kedudukan yang lebih tinggi dibanding seorang ayah. Hal itu tampak dari hadis Nabi Saw. yang menyatakan bahwa seorang anak harus mengutamakan ibunya –yang diulang oleh Nabi sebanyak tiga kali, baru setelah itu kepada ayahnya dan lalu kepada kerabatnya.

Buku ini berisi 155 hadis dan kisah tentang perempuan. Di dalamnya tersaji berbagai aspek kehidupan perempuan sebagai tuntunan untuk menjadi muslimah kecintaan Allah.

Informasi Tambahan

Berat 1 kg
Penulis

Syaikh Muhammad Shiddiq Hasan Khan

Kode buku

NA-140

Penerbit

Noura Books

ISBN

978-602-385-206-2

Penyunting

Cecep Romli

Kategori

Islam Populer

Harga

Rp 54.000

Format

13 x 19 cm

Jumlah halaman

268

Jenis Kertas Isi

Book paper 55 gr, cetak 1/1 TC

Jenis Kertas Sampul

SC, 4/0 AC 230 gr, Doff, spot UV, emboss